I. ANTIVIRUS

1. PCMAV

PCMAV (PC Media Anti Virus) adalah salah satu anti virus produksi nasional pertama di Indonesia yang berkualitas dalam mengatasi secara tuntas berbagai jenis gangguan virus komputer yang membandel dengan pengenalan virus terbanyak dan tingkat akurasi pendeteksian yang sangat tinggi.

  • PCMAV 2.2a Edisi Desember 2009Download disini atau disini

2. PC TOOLS

PC Tools AntiVirus Free Edition melindungi Anda dari kemungkinan kejahatan cyber-ancaman yang mencoba untuk mendapatkan akses ke PC dan informasi pribadi. Saat kondisi online tanpa adanya proteksi dapat diserang virus, worms dan Trojan yang dapat menginfeksi dalam beberapa menit saja. Setelah terinfeksi, virus biasanya akan mencoba untuk menyebarkan dirinya ke teman, keluarga dan asosiasi yang mengakses kontak e-mail Anda dan jaringan PC. Infeksi juga mungkin mengizinkan hacker untuk mengakses file pada PC Anda, menggunakan untuk memulai serangan terhadap komputer lain dan Website atau massa untuk mengirim email spam.

  • PC Tools 6.1.0.25

II. MULTIMEDIA

1. Winamp

Siapa yang tidak kenal software pemutar file-file multimedia buatan Nullsoft ini, nama Winamp sudah tidak asing lagi di telinga para penikmat lagu-lagu mp3 melalui komputer. Selain lagu, Winamp juga mampu untuk memutar video. Anda dapat mendownloadnya secara gratis pada link di bawah ini.

  • Winamp 2
  • Winamp 508_Full – Download disini atau disini
  • Winamp 556_Full – Download disini atau disini

2. K-Lite Codec Pack

K-Lite Codec Pack merupakan koleksi codec dan DirectShow filter. Codecs dan DirectShow filter diperlukan untuk encoding dan decoding (memutar) format audio dan video. K-Lite Codec Pack dirancang dengan user-friendly sehingga mudah digunakan untuk pemutaran semua file film atau file audio.

  • K-Lite Codec Pack 5.4.4 Full – Download disini atau disini

2. GOM Player

Selain mampu memutar hampir semua format multimedia definisi tinggi, GOM Player dapat digunakan untuk mengakses layanan VOD (Video On Demand), asalkan penggunanya terlah terdaftar sebagai penerima layanan tersebut dari penyedianya. Selain itu juga dapat digunakan untuk menampilkan stream video dari internet.

III. NETWORKING

1. Networking Scanner

Aplikasi ini sangat kecil dan sederhana, berfungsi untuk melihat atau mendeteksi semua komputer yang ada dalam satu jaringan. Sangat bermanfaat dipergunakan di kantor ataupun warnet. Dengan aplikasi ini, kita dapat melihat komputer rekan-rekan kita sedang aktif atau tidak. Dan jika kita ingin mengcopy data dari komputer lain, tinggal scan dan klik nama atau IP Address yang akan diambil datanya, tentu saja rekan anda harus membuka sharing terhadap file/folder yang akan anda copy.

2. IP MESSAGE

Aplikasi ini berfungsi untuk mengirimkan pesan kepada komputer lain yang masih berada dalam satu jaringan. Aplikasi ini dapat juga bekerja pada jaringan yang menggunakan proxy ataupun tidak.

===

IV. INTERNET

===

V. UTILITY

===

1 komentar
  1. Blogger Selasa, 06 Desember, 2016  

    I have been using Kaspersky security for many years now, I recommend this solution to you all.

Posting Komentar